Sahabat sejati

Aku Menyesal


Kisah ini di mulai dari seorang anak perempuan yang bernama Jenifer dengan hewan peliharaannya yang bernama Kitty. Kitty adalah kucing yang manis, dia juga menyayangi majikannya seperti majikannya menyayangi dia.😚😚😚

Karena mereka saling menyayangi hingga mereka tidak mau dipisahkan meskipun hanya sebentar. Setiap malam sebelum tidur Jenifer selalu memeluk kucingnya dan berkata " selamat tidur temanku, semoga mimpi indah." Di pagi harinya Jenifer selalu bangun kesiangan, namun Kitty selalu membangunkannya agar tidak kesiangan, tidak lupa juga agar Jenifer makan dan memberi makan dia.πŸ’•πŸ’•πŸ’•πŸ’•πŸ’–πŸ’–πŸ’—❣️

Biasanya setelah makan mereka bermain di halaman depan rumah yang disediakan 'play ground' oleh orang tua Jenifer untuk mereka bermain. Jenifer dan Kitty paling senang bermain dengan petak umpet dan yang biasa jaga adalah Jenifer. Jenifer tidak pernah bosan untuk bermain dengan kucingnya 'Kitty'.

Namun saat Jenifer mencari persembunyian Kitty dia di panggil ibunya untuk makan siang terlebih dahulu (Jenifer di anggap anak yang patuh kepada orang tua, sehingga jika orang tuanya menyuruhnya apa maka dia akan patuh). Namun karena dia langsung masuk rumah, di lupa bahwa kucingnya masih diluar dan bersembunyi, di tambah saat itu cuacanya mau hujan. Jenifer baru menyadari bahwa kucingnya masih diluar, namun sayangnya di luar hujan. Oleh karena itu di cemas akan Kitty yang masih di luar di tambah dengan keadaan hujan. (Nasi telah menjadi bubur). Jenifer menyesal telah meninggalkan Kitty di luar saat hujan, sehingga Jenifer pun menangis tak henti henti.

Setelah hujan reda Jenifer langsung pergi keluar untuk mencari dan meminta maaf kepada Kitty. Karena terlalu cemas mencari Kitty dia hingga tidak melihat ada kubangan besar yang biasa di sebut dengan nama 'selokan'. Jenifer pun terpeleset ke situ, dan ia berteriak meminta tolong. Mendengar teriakan Jenifer, Kitty langsung keluar untuk menolong Jenifer. Namun dia bingung harus bagaimana, dia-kan hanya seekor kucing sedangkan Jenifer manusia. Kitty lari dengan cepat kembali kerumah menemui orang tua Jenifer. Kitty menunjukkan ke arah di mana di situ adalah arah Jenifer jatuh pada orang tuanya, sehingga Ayah dan Ibu Jenifer tau akan apa yang di tunjukkan Kitty. Setelah sampai Orang tua Jenifer kaget karena anaknya hampir jatuh ke kubangan tadi yang di mana arus airnya juga deras. Ayah dan Ibu segera menolong Jenifer sampai Jenifer selamat. Setelah di selamatkan Jenifer berterima kasih dengan orang tuanya, namun orang tuanya bilang "Berterima kasihlah dengan Kitty, karena dia yang menunjukkan arah lokasimu berada." 

Jenifer menangis-menyesal kepada Kitty karena dia telah meninggalkannya. Kitty pun bisa merasakan perasaan Jenifer jadi dia memaafkannya. Setelah kejadian itu ke Jenifer dan Kitty selalu bermain dengan waktu tertentu agar kejadian itu tidak terulang lagi atau terjadinya kejadian lain lagi yang tidak di inginkan.


Amanat: Lihat dari cerita itu, akankah kalian semua bisa mencontoh nya dalam kehidupan sehari hari ? Itu mungkin sulit namun dengan adanya tali persahabatan kita bisa melakukan nya setiap kali. Tambahan, Sahabat tidak juga selalu dengan sesama namun dengan hewan seperti cerita di atas itu juga merupakan tali persahabatan. 🐈 πŸ’–πŸ’žπŸ’ 🀰

3 komentar: Leave Your Comments

More

Whats Hot